A.Pengertian Momentum dan Impuls
Momentum adalah hasil kali antara masa dengan kecepatan serta merupakan besaran vektor. Arah vektor momentum searah dengan kecepatan, momentum juga bisa diartiakan jumlah gerakan dari sutu benda yang bergerak. Di dalam bahasa Indonesia pengertian momentum bisa bermakna sebagai “ssaat yang tepat” atau kalu kita sering dengar kata momentum ini sering dikaitkan dengan kesempatan. Jadi pada benda yang bergerak bik secara GLB atau GLBB maka pada benda tersebut bisa dihitung momentumnya. Continue reading